HIDUP
Jam hidup hanya berputar sekali
Kalau sang penguasa waktu menghentikannya
Tak ada seorangpun yang dapat menyuapnya
Semua ikut lenyap
Bersama waktu menguap
Isilah waktu sisa
Dengan kebajikan yang mulia
Karena tiada penyesalan setelah ajal tiba
Posting Komentar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar